Kamis, 27 Februari 2020

SEJUMLAH MAKAN AMBROL TEGERUS LONGSOR DAN JATUH KE SUNGAI CIRANGGONG

SEJUMLAH MAKAN AMBROL TEGERUS LONGSOR DAN JATUH KE SUNGAI CIRANGGONG 

SEJUMLAH MAKAN AMBROL TEGERUS LONGSOR DAN JATUH KE SUNGAI CIRANGGONG

Sejumlah makan ambrol tergerus longsor di tanggul Sungai Ciranggong Blok Undrus, Desa Cibeber, Kecamatan Sukagumiwang, Kabupaten Indramayu. Kejadian itu diketahui warga pada hari Rabu 26 Febuari 2020 sekitar pukul 13.00 WIB. Kasi Kedaruratan BPBD Kabupaten Indramayu, A Fatah mengatakan, setelah mendapatkan laporan pihaknya langsung meninjau lokasi kejadian. "Di Desa Cibeber tapi yang terdampak hanya makan saja," ujar dia pada hari Kamis 27 Febuari 2020. Dirinya menjelaskan, berdasarkan keterangan kuwu desa setempat, ada banyak makan yang ambrol dan jatuh kedalam aliran sungai. Makam-makan itu terbawa material tanah tanggul yang longsor. "Saya bertanya kepada kuwunya tidak disebutkan tapi terdapat lumayan banyak yang terdampak, mungkin kurang lebih puluhan," ucapnya.

"Warga setempat juga bingung nyarinya bagaimana, sudah berbentuk tulang dan tertimpa lumpur," lanjut dia. Berdasarkan hasil assesment diketahui longsor terjadi akibat derasnya Sungai Ciranggong-Sungai Cumanuk akibat hujar deras yang mengguyur Kabupaten Indramayu beberapa waktu trakhir ini. Adapaun tanah yang longsor itu, yakni sepanjang 100 meter dengan kedalaman 4-6 meter. "Kalau jarak dari rumah warga ke lokasi kejadian sekitar 3 meter," ujarnya. Dalam hal ini BPBD Kabupaten Indramayu juga menyerahkan bantuan berupa karung sebagai upaya pencegahan. Karung-karung tersebut nantinya akan diisi dengan tanah untuk dijadikan tanggul sementara waktu. "Kami berkoordinasi bersama dengan Muspika untuk mengimbau kepada seluruh masyarakat tentang keselamatan dan apabila kondisi semakin buruk segera melakukan evakuasi ke tempat yang lebih aman," ujarnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SEORANG SOPIR TRUK BATU BARA MENDADAK TEWAS DI WARUNG KOPI

SEORANG SOPIR TRUK BATU BARA MENDADAK TEWAS DI WARUNG KOPI  Hingga saat ini penyebab meninggalnya sopir truk batu bara, Rudi (54) di Ke...